Yah kali ini kita berkenalan dengan musisi dengan nama panggung KERA, musisi yang berbasis di LA. Dengan niat mendobrak kekakuan industri musik yang gitu-gitu aja mereka hadir dengan musik indie yang unik dan berbeda.
Melalui single “Vitaman T” ini KERA, mengajak kita kesebuah rasa yang yang tidak biasa, walau ada rasa indie yang kental, namun di tengah jalan tiba-tiba kita diajak ketikungan yang tajam dengan rasa yang lain. yah mungkin pesan ini yang mereka tunjukankan.
KERA
www.instagram.com
www.facebook.com