ParaMail

Seventh Floor – All I Needed (Was A “We Go Home”)

Untuk kamu yang rindu dengan rilisan -pop yang nyaring ada baiknya berkenalan dengan rilisan terbaru dari . Mereka adalah band berbasis di Dresden yang terbentuk pada 2018 yang cepat mendapat perhatian, bermain di berbagai festival dan menjadi pembuka untuk band lain seperti “Leoniden” di Hometown Festival 2022. EP debut mereka “Previous Lights” dirilis pada Desember 2020, dan EP kedua mereka EP “Souls” berhasil didanai secara crowdfunding dan dirilis pada November 2021, mendapat pengakuan dari majalah musik besar dan stasiun radio.

Dan kini dengan masih membawakan musik yang ketir memperkenalkan rilisan terbarunya yang berjudul “All I Needed (Was A “We Go Home”)”. Lagu ini rasanya akan mudah untuk kita sukai dengan memadukan pop- 2000-an dengan suara modern single ini terasa yang kuat dan menyenangkan yang mengeksplorasi emosi dan penyesalan yang kompleks yang dapat mengikuti keputusan buruk yang datang dari bawah pengaruh alkohol. Liriknya menangkap perasaan marah, sedih, dan putus asa yang dan ini terasa jujur dan tidak berbasa-basi. Jadi jika kamu ingin mengeraskan volume dan bernyanyi bersama silahkan saja, susah untuk menghiraukan rilisan menarik seperti ini.

Profile

Seventh Floor - All I Needed (Was A "We Go Home") 1
Show More

paraPOP

Parapop Parentheses Preact Pop News Media Outlet for Alternative/Indie In Indonesia Contact us: [email protected]

Related Articles

Back to top button